Saturday, 25 May 2019

Saber Pungli Ramadhan

Sabtu 25/Mei 2019

Dalam kegiatan Saber Pungli yang dilaksanakan di Pelataran arjuna berlangsung sangat menarik dan diikuti keluarga besar outbound arjuna jumlah peserta yang ikut 25 orang keluarga besar outbound arjuna.
kegiatan ini dimulai 20:00 sampai sahur bareng dan diisi dengan kegiatan hipnosis yang disampaikan oleh imron dan hipnoterapi di sampaikan oleh tajuri sujarwadi untuk bagai mana kita kembali  ke alam bawah sadar kita untuk. tujuanya adalah agar ucapan dan tindakan agar berjalan bersama.
dan ditengah kegiatan ada ice breaker yang dipandu oleh Dewi salah satu fasiltator outbound arjuna tentang kekompakan dan kerja sama team.  dan adi selaku owner outbound arjuna juga mengupas kerja sama team, komunikasi dan kekompakan.

Related Posts

Saber Pungli Ramadhan
4/ 5
Oleh